Back to search:Project Manager / Bekasi West

Mengelola seluruh aspek proyek yang berkaitan dengan sistem mekanikal, elektrikal, dan plumbing, dari tahap perencanaan hingga penyelesaian proyek, memastikan bahwa pekerjaan MEP berjalan sesuai spesifikasi, waktu, anggaran, serta standar keselamatan dan kualitas.

Kualifikasi Umum:

  • Pendidikan minimal S1 Teknik Elektro, Mesin, Sipil, atau bidang terkait.
  • Pengalaman minimal 3 tahun di proyek konstruksi MEP, sebagai Project Manager.
  • Menguasai software manajemen proyek (misal: MS Project) dan aplikasi desain MEP (AutoCAD MEP).
  • Memiliki kemampuan leadership, problem solving, dan komunikasi yang sangat baik.
  • Memahami standar nasional (SNI) dan internasional terkait sistem MEP.