- Mendukung tim desain dalam pembuatan konsep interior: moodboard, sketsa, dan pilihan material.
- Membantu membuat gambar kerja (layout, detail furniture, potongan, dll.) menggunakan AutoCAD atau software sejenis.
- Membuat 3D modeling & rendering desain interior dengan SketchUp + Vray / Enscape (jika diperlukan).
- Mengikuti meeting internal & survei lokasi proyek bersama desainer senior