About us
PT. Guna Berkah Propertindo dengan brand Isykariman Property Syariah merupakan Developer Properti yang berbasis Syariah. Projectnya berupa Kavling dan Perumahan yang tersebar di 15 wilayah Jawa Barat dan Banten. Bukan hanya mengejar untung dalam menjalankan bisnis, namun keberkahan yang utama dalam setiap kegiatannya; tidak bertentangan dengan Qur'an dan Hadits. Suksesnya visi dan misi yang mulia ini tentu didukung oleh SDM yang handal di dalamnya. Mari bergabung bersama Isykariman.
Tasks & responsibilities
- Berkoordinasi dengan Surveyor untuk data awal perencanaan lahan
- Memahami pengolahan data lahan dengan optimal untuk mendapatkan potensi fungsi yang maksimal
- Mampu membuat perencanaan konsep masterplan projek (design utama arsitektural kawasan, infrastuktur dan bangunan pada site project dengan kondisi lahan berkontur)
- Visualisasi konsep desain dalam bentuk 3D modeling, photo dan video render termasuk struktur & utilitas MEP kawasan.
- Berkoordinasi dengan Drafter dan Estimator dalam perencanaan RAB maupun pembuatan dokumen gambar detail (DED)
Qualifications & experience
- Pendidikan minimal S1 Teknik Sipil/ Arsitektur
- Memiliki pengalaman sebagai Arsitek minimal 3 tahun (lebih disukai dibidang Property/Estate)
- Mahir mengoperasikan software Building Information Modeling (BIM)
- Menguasai Sketchup, Autocad, 3D Rendering dari gambar 2D (Lumion dan V-Ray)
- Memiliki keahlian merencanakan konsep desain kawasan dan bangunan dengan prinsip arsitektural, struktur dan utilitas dari konsep awal yang baik dan benar
- Biasa bekerja dengan system deadline
Benefits
- Bonus Disiplin
- Bonus Kinerja
- Lingkungan Kerja yang Positif dan Membangun
- Leluasa dalam menjalankan Ibadah Shalat Wajib 5 Waktu
- Pengajian 2 kali dalam sepekan
- Pinjaman Tunai Non Riba