Back to search:System Analyst / Jakarta (kelapa Gading)

Lowongan Pekerjaan : System Analyst

Lokasi : Onsite – Kelapa Gading

Salary : Start 7,5jt

Deskripsi :

Kami adalah perusahaan teknologi B2B yang menyediakan solusi Software-as-a-Service (SaaS) untuk membantu bisnis meningkatkan efisiensi operasional dan skalabilitas. Kami membuka kesempatan untuk posisi Business System Analyst, dengan fokus utama pada dokumentasi teknis dan fungsional sebagai bagian dari proses pengembangan produk SaaS.

Tanggung Jawab Utama:

  • Membantu menyusun dan memperbarui dokumentasi produk, seperti:

  • Business Requirement Document (BRD)

  • Functional Requirement Document (FRD)

  • Use Case dan User Stories

  • Flowchart, diagram proses, dan wireframe sederhana

  • Mendokumentasikan hasil diskusi dengan tim produk, developer, dan klien terkait kebutuhan sistem.

  • Membantu tim QA dan Developer dalam menyediakan dokumen referensi yang jelas untuk proses development & testing.

  • Mendukung tim dalam menyiapkan dokumentasi UAT dan mencatat feedback dari pengguna atau klien.

  • Menjaga konsistensi dan keteraturan struktur dokumentasi di tools

  • Melakukan version control pada dokumen, serta update ketika terjadi perubahan fitur atau spesifikasi.

  • Melakukan impact analysis baik dari system maupun bisnis terhadap request fitur

Kualifikasi:


• Pengalaman minimal 5 tahun di posisi serupa dan pernah terlibat dalam project yang kompleks.


• Teliti, terstruktur, dan memiliki perhatian tinggi terhadap detail.


• Mampu menulis dokumen teknis maupun non-teknis dengan bahasa yang jelas dan rapi.


• Familiar dengan tools seperti Google Docs, Microsoft Word, Notion, Figma,


• Memahami pembuatan diagram UML (ERD, Class, Sequence, Use Case, Database Schema)


• Komunikatif dan mampu bekerja sama dengan tim lintas fungsi.