Company Description
Merah Cipta Media (MCM) is a pioneering ecosystem in Indonesia's dynamic creative and digital landscape. We specialize in delivering holistic solutions encompassing branding, marketing, technology, and online media to the most prominent industry players. We are immensely passionate about helping Indonesia's creative and technology industry grow rapidly. Our focus areas include marketing, branding, entrepreneurship, and the Internet. We bring all these key elements together to create a strong digital and technology environment in Indonesia.
Responsibilities
- Merancang, mengimplementasikan dan monitoring jaringan seperti LAN, WAN, WiFi, VLAN & VPN.
- Melakukan Asseesment terhadap jaringan yang sudah ada
- Mengelola dan mengonfigurasi perangkat Mikrotik Router, UniFi Controller, dan perangkat Ruckus.
- Mengelola keamanan jaringan (firewall, port security, monitoring).
- Menyusun dan memelihara dokumentasi jaringan & sistem.
- Mengelola sistem Endpoint Management (khususnya ManageEngine Endpoint Central).
- Bekerja sama dengan tim helpdesk dalam troubleshooting jaringan, laptop (Windows & macOS), dan perangkat endpoint lainnya.
- Melakukan hardening sistem dan menerapkan kebijakan keamanan jaringan & endpoint.
- Memberikan laporan rutin terkait performa jaringan, keamanan, dan compliance endpoint.
- Meninjau solusi baru dan meningkatkan ketahanan lingkungan jaringan serta sistem yang sedang berjalan.
- Merencanakan, menerapkan, dan memantau solusi TI untuk memastikan penguatan sistem dan keamanan jaringan.
Requirement
- Pendidikan minimal D3/S1 di bidang Teknologi Informatika, Teknik Komputer, atau bidang terkait.
- Minimal 2 tahun pengalaman di bidang jaringan dan keamanan IT.
- Memiliki sertifikasi jaringan (contoh: MTCRE, atau sejenisnya) menjadi nilai tambah
- Menguasai Mikrotik, VLAN configuration, routing, UniFi Controller, Ruckus AP, network segmentation, bandwidth management
- MenguasaiNetwork security, endpoint protection, port security, patching, hardening, log monitoring
- Pengalaman mengelola ManageEngine Endpoint Central: deployment, remote control, compliance, device restriction
- Menguasai troubleshooting Windows & macOS, OS installation, driver & software support, Azure Active Directory (basic)
- Pengalaman menggunakan Network monitoring tools (PRTG, Zabbix), basic scripting (Bash, PowerShell), documentation (Notion, Confluence, atau sejenisnya)
- Menguasai sistem server berbasis virtualisasi (VMWare, KVM Linux, Proxmox) menjadi nilai tambah