Back to search:Admin Accounting / Jakarta

Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal D3 Akuntansi / Keuangan / Administrasi Bisnis.
  • Pengalaman minimal 1 tahun di bidang administrasi keuangan atau pembukuan sederhana.
  • Terbiasa menggunakan Microsoft Excel dan paham dasar pencatatan keuangan.
  • Teliti, rapi, dan jujur dalam bekerja.
  • Disiplin, komunikatif, dan mampu bekerja sesuai tenggat waktu laporan.

Tugas dan Tanggung Jawab:

  • Mencatat transaksi harian seperti pemasukan, pengeluaran, dan pembayaran.
  • Menyusun laporan keuangan bulanan dasar (laporan kas & ringkasan biaya operasional).
  • Mengarsipkan bukti transaksi seperti nota, kwitansi, dan invoice.
  • Menginput data ke sistem atau Excel dengan rapi dan akurat.
  • Membantu proses pembayaran rutin (supplier, operasional kantor, reimbursement karyawan).
  • Berkoordinasi dengan bagian lain jika ada kebutuhan terkait data atau laporan keuangan.