Back to search:Interior Design / Jakarta (kelapa Gading)

Tanggung Jawab

  • Memastikan konsep desain interior diterapkan dengan konsisten di seluruh area hotel (guest room, lobby, F&B, spa, dll.) sesuai standar kualitas.
  • Melakukan quality control terhadap material finishes, furniture, fixtures, equipment (FF&E), artwork, dan lighting.
  • Mengawasi proses produksi custom furniture, artwork, serta instalasi di lapangan agar hasil sesuai desain dan standar mutu.
  • Berkoordinasi dengan kontraktor arsitektur dan MEP untuk memastikan integrasi desain interior berjalan mulus.
  • Mengelola dokumen desain (mood board, material board, shop drawing, finishing schedule) serta approval sample material.
  • Memastikan seluruh material dan furniture yang diterima sesuai dengan spesifikasi dan sampel yang disetujui (AFC).
  • Mengontrol anggaran FF&E bersama tim Quantity Surveyor serta memantau timeline produksi dan pengiriman untuk menghindari keterlambatan.
  • Menjadi penghubung utama antara owner, principal designer, kontraktor interior, dan tim proyek internal, serta menyajikan progress desain kepada stakeholder.

Kualifikasi

  • S1 dalam bidang Desain Interior atau Arsitektur.
  • Minimal 8–10 tahun pengalaman profesional dalam desain interior, dengan minimal 2 proyek sebagai Interior Design Lead atau Expert untuk hotel atau resort mewah yang telah selesai dan beroperasi.
  • Portofolio yang kuat yang menunjukkan pengalaman dari konsep hingga eksekusi.
  • Sertifikasi profesional dalam desain interior (e.g., CID, NCIDQ, atau sertifikasi internasional setara) sangat diutamakan.
  • Tergabung dalam asosiasi desain interior profesional.