Responsibilities:
- Menyusun dan memelihara Project Cost Plan & Budget Baseline untuk seluruh inisiatif perbaikan COGS baik secara historical ataupun current period
- Mengumpulkan, memverifikasi, dan menganalisis data aktual biaya produksi (material, tenaga kerja, overhead, subcontracting, dll.) dari setiap departemen terkait.
- Melakukan variance analysis antara actual cost dan standard cost serta memberikan rekomendasi korektif kepada Plant GM dan Direktur Keuangan
- Membuat Cost Tracking Dashboard dan Executive Summary Report mingguan/bulanan per produk.
- Berkoordinasi dengan Tim Produksi, PPIC, Procurement, Warehouse, Finance, dan R&D untuk validasi data dan sinkronisasi pemakaian persediaan, proses costing dan progres proyek.
- Memastikan compliance terhadap kebijakan akuntansi biaya, SOP pembelian, dan prinsip cost allocation perusahaan.
- Berpartisipasi aktif dalam Project Review Meeting, memberikan insight berbasis data mengenai potensi penghematan, cost driver, dan risiko penyimpangan biaya.
- Mendukung penyusunan post-project evaluation dan dokumentasi pembelajaran (lessons learned).
Requirements
- S1 Akuntansi, Keuangan, Teknik Industri, atau Manajemen (wajib).
- Memiliki sertifikasi Project Management / Cost Control menjadi nilai tambah (mis. PRINCE2, PMI, atau IPMA).
- Minimal 5 tahun pengalaman di bidang Cost Control / Project Finance / Manufacturing Accounting, lebih disukai di industri kosmetik, FMCG, atau manufaktur.
- Berpengalaman dalam perhitungan COGS manufaktur khususnya maklon industry dan mampu menyusun variance analysis antara standar cost dengan actual cost.
- Critical Thinking, Excellent In communication, Self Starter dan Problem Solver
- Advance in Ms excel dan Google Sheets, diutamakan yang menguasai Power BI / Tableau / ERP system (SAP atau Accurate).
- Memahami struktur COGS (BOM, labor, overhead) dan metode perhitungan cost allocation.
- Mampu membuat dashboards dan laporan manajemen dengan visualisasi data yang jelas.
Penempatan untuk PT. Ayara Beauty Indonesia (Sister Company PT. Gloria Origita Cosmetics).
Location: Gunung Sindur (bersebelahan dengan pabrik PT. Gloria Origita Cosmetics). Jl. Pedurenan No.V, Padurenan, Kec. Gn. Sindur, Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16340.