a) Menyusun estimasi biaya yang akurat untuk proyek konstruksi terutama pada proyek - proyek transmisi line, substation dan konstruksi lainnya.
b) Berkolaborasi dengan tim procurement , engineering, serta tim project untuk mengembangkan proposal yang kompetitif
c) Melakukan analisis resiko dan identifikasi faktor-faktor yang dapat mempengaruhi biaya proyek
d) Mengkaji dan memahami dokumen RKS / RFU.
e) Memahami dan terbiasa membuat BoQ