Back to search:Transport Planner / Bekasi

Company Description

Apakah Anda seorang perencana ulung yang siap menjadi otak di balik efisiensi logistik kami? Kami mencari Transport Planner Staff yang proaktif dan analitis untuk memastikan setiap pengiriman berjalan sesuai rencana, optimal, dan tepat waktu.

Ini adalah kesempatan terbaik bagi Anda, lulusan baru, untuk memulai karir di dunia supply chain yang dinamis

Description

Requirement

  • Terbuka untuk Lulusan Baru / Fresh Graduate.

  • Memiliki pemahaman dasar mengenai Transportation Management dan Supply Chain Management.

  • Mampu bekerja secara efektif di bawah tekanan dan dengan deadline yang ketat.

  • Memiliki kemampuan analisis dan problem-solving yang baik.

  • Bersedia bekerja dengan sistem rotasi shift.

  • Bersedia untuk bekerja penuh dari kantor (WFO) di area Harapan Indah, Bekasi.

Job Responsibilities

  • Mengelola rencana pengiriman barang dan melakukan alokasi ketersediaan armada (fleet) dan pengemudi (driver) sesuai permintaan pelanggan.

  • Membuat laporan pemenuhan alokasi secara rutin untuk memonitor pencapaian target.

Other Information

Silakan klik APPLY berikut untuk melamar

Only shortlisted candidates will be contacted.

Job Location

Harapan Indah, Bekasi (Work From Office)

Deadline

17 November 2025

Quota

0

Applicants

0