Back to search:Sales Engineer / Tangerang South

Kualifikasi :

  • S1 Teknik Elektro/Electrical Engineer, Teknik Mesin, Teknik Industri, Manajemen Pemasaran
  • Berpengalaman sebagai Sales/Marketing selama 3 tahun
  • Memahami dasar-dasar prinsip kelistrikan GEG, DEG, GTG (Sistem Cogeneration Combine Cycle dan Boiler) Steam, Thermal Oil, Burner, Chiller
  • Mencari target pasar
  • Mencari target penjualan dan membangun hubungan baik dengan pelanggan
  • Melaksanakan budaya safety di lingkungan Perusahaan
  • Keterampilan presentasi dan negosiasi yang unggul, dengan kemampuan untuk membina hubungan dengan pemangku kepentingan di berbagai tingkatan.
  • Pemahaman yang mendalam tentang lanskap industri dan tren pasar terkini.
  • Kemampuan untuk bekerja secara mandiri dan dalam tim, dengan fokus pada hasil.
  • Fleksibel, beradaptasi dengan cepat, dan bersemangat untuk belajar.