Back to search:AREA MANAGER / Bekasi

Berpengalaman menghandle Customer Produk, menghandle Key Account, MTI & Horeka

Karakter: Memiliki jiwa leadership, dapat berkomunikasi dengan baik, problem solver, memiliki daya analisis yang baik, bertanggung jawab, tegas, inovatif, Negosiasi yang bagus

Mampu bekerja dibawah tekanan

Bersedia untuk penempatan kerja di Bekasi, Area cover Jabodetabek

Tugas dan Tanggung Jawab Pekerjaan:

Melakukan joint forecast dengan distributor berdasarkan target perbulan, average sales dan stock yang ada di distributor dan activity promo yang akan berjalan

Melakukan koordinasi dengan sales HCO Support dan distributor untuk pemenuhan POM setiap minggunya

Melakukan monitoring service level atas pemenuhan PO outlet

Koordinasi dan memberikan instruksi kepada tim sales distributor untuk memastikan program promosi berjalan sesuai dengan rencana & tim terkait melaporkan atas program promosi tersebut

Monitoring pencapaian penjualan mingguan, baik secara by area ataupun by product dan dilengkapi dengan penjelasan atas pencapaian tersebut

Monitoring dan kontrol atas laporan stock penjualan dari distributor terhadap potensi overstock dan stock mendekati expired date yang selanjutnya dilakukan action plan untuk mensolusikan masalah tersebut

Pengembangan bisnis di area YBS

Bertanggung jawab terhadap bisnis di Channel MT

PT Siantar Top, Tbk adalah perusahaan manufaktur yang membuat dan mengembangkan produk-produk makanan dan minuman berkualitas dengan mengutamakan cita rasa terbaik.

Komitmen dan dedikasi tinggi terhadap konsumen diwujudkan dengan menghadirkan produk-produk yang aman di konsumsi segala usia dan berkualitas

PT Siantar Top, Tbk tidak pernah memungut biaya apapun dalam proses rekrutmen. PT Siantar Top, Tbk tidak pernah bekerja sama dengan travel agent / biro perjalanan tertentu dalam proses rekrutmen.

Pertanyaan saat melamar:

  • What's your expected monthly basic salary?
  • Which of the following types of qualifications do you have?
  • How many years' experience do you have as an area sales manager?
  • How many years' experience do you have as an area manager?
  • Which of the following Microsoft Office products are you experienced with?
  • How many years' experience do you have with forecasting for businesses?
  • How much notice are you required to give your current employer?
  • Are you willing to relocate for this role?
#J-18808-Ljbffr