Deskripsi Pekerjaan :
- Mengawasi inspeksi kualitas di setiap tahap (incoming, in-process, final inspection)
- Memastikan proses QC berjalan sesuai prosedur dan standar perusahaan
Mengumpulkan data inspeksi, menganalisis pola ketidaksesuaian produk, dan menyusun laporan kualitas
Investigasi ketidaksesuaian dan menentukan tindakan perbaikan serta pencegahan
- Bekerja sama dengan produksi, maintenance, R&D, dan warehouse untuk menjaga mutu
- Menyiapkan audit internal/eksternal dan memastikan kelengkapan dokumentasi QC
- Memeriksa bahan baku, barang setengah jadi, dan produk akhir sebelum pengiriman
Kualifikasi :
- Minimal 2–5 tahun di bidang QC, lebih diutamakan pada level supervisor
- Memahami dan terbiasa dengan sistem manajemen mutu (ISO, GMP, HACCP)
- Mampu memimpin tim dan mengkoordinasikan kegiatan QC secara efektif
- Mampu menganalisis data kualitas dan memberikan rekomendasi perbaikan
- Teliti dalam inspeksi, tegas dalam pengambilan keputusan mutu
- Mampu berkoordinasi lintas departemen dan menyampaikan laporan dengan jelas
- Bersedia 6 hari kerja (Senin – Sabtu) dan ditempatkan di Pabrik Porto (Teluk Gong, Kapuk, Jakarta Utara)